Berita Pilihan
Senam Germas di Halaman Kantor Camat Airpura
1.jpeg)
Jumat, 05 Feb 2021, 15:35:02 WIB - 211 | Selvi Yulivia Utari, A.Md
Pada hari ini Jumat tanggal 05 Februari 2021 telah dilaksanakan Senam Germas di Halaman Kantor Camat Airpura Yang di hadiri Oleh Ketua TP.PKK Kecamatan Airpura, Pengurus TP.PKK Nagari Muara Inderapura, Wali Nagari Muara Inderapura beserta Perangkat dan Pegawai Kantor Camat airpura.
Demi menjaga Kebugaran Tubuh ditengah Pandemi Covid-19 dan Meningkatkan Produktivitas Kerja Aparatur Sipil Negara dilingkungan Pemerintah Kecamatan Airpura kegiatan senam Germas ini di gelar di halaman Kantor Camat Airpura, senam Pagi bersama ini dipandu Oleh Instruktur Senam Pitno Sriyenti, S.Pd adapun manfaat dari senam ini adalah untuk meningkatkan Imun Tubuh Ditengah Pandemi Covid-19 .
Kegiatan Senam ini dilaksanakan Satu bulan Sekali Setiap hari Jumat Minggu Pertama yang dilaksanakan secara bergiliran Per Nagari adapun Tujuan dari Senam Germas ini adalah menjalani Hidup sehat dengan Gaya Hidup Sehat akan memberikan banyak manfaat, mulai dari peningkatan Kwalitas Kesehatan, hingga Peningkatan Produktivitas Seseorang hal penting yang tidak boleh dilupakan dari Gaya Hidup Sehat adalah Lingkungan yang bersih dan sehat serta berkurangnya resiko membuang lebih banyak uang untuk biaya berobat ketika sakit. " Ayo Senam Anda Sehat Kami Pun Bangga"
13 Mar 2025 09:23:40 WIB 2 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
13 Mar 2025 09:11:28 WIB APEL PAGI KANTOR CAMAT AIRPURA KAMIS, 13 MARET 2025 6 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
13 Mar 2025 09:06:03 WIB Apel Pagi Selasa, 11 Maret 2025 Kantor Camat Airpura 5 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
10 Mar 2025 13:13:33 WIB MUSRENBANG KECAMATAN AIRPURA TAHUN 2025 PENETAPAN RKPD TAHUN 2026 8 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
10 Mar 2025 05:24:37 WIB Zoom Launching Pesantren Ramadhan Kecamatan Airpura. 5 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
05 Mar 2025 10:46:57 WIB Apel Pagi Kantor Camat Airpura Rabu, 05 Maret 2025 10 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
01 Mar 2025 15:20:16 WIB APEL PAGI JUMAT 28 FEBRUARI 2025 KANTOR CAMAT AIRPURA 11 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
01 Mar 2025 15:06:41 WIB UPACARA ADAT PETANG BALIMAU INDERAPURA TAHUN 2025 17 ~ Selvi Yulivia Utari, A.Md |
STATISTIK PENGUJUNG
2 Pengunjung Hari ini | 7 Pengunjung Kemarin | 33,057 Semua Pengunjung | 64,538 Total Kunjungan | 13.59.219.20, IP Address Anda