Pada hari Senin, 22 Juli 2019 Rapat Panitia dilaksanakan di UDKP Kantor Camat Airpura, sekaligus mengagendakan kegiatan persiapan memperingati Hari Kemerdekaan RI di Kecamatan Airpura. Camat menyampaikanarahan pada rapat …
Pada Apel kali ini Hari Selasa, 23 Juli 2019 Kasi Pemerintahan sebagai Pembina Apel menyampaikan bahwa Panitia HUT RI ke-74 sudah dibentuk, mari bersama sama kita Sukses acara Kemerdekaan …
Pada hari Senin, 22 Juli 2019 Apel kali ini Bapak Camat sebagai Pembina Apel Memberitahukan bahwa selesai Pelaksanaan Apel Pagi ini, kita akan melanjutkan Rapat Pembentukan Panitia Peringatan HUT RI Ke-74 dan Rapat Penyusunan Rencana Kegiatan Peringatan HUT RI …
Pada hari Jumat, 19 Juli 2019 Kasi Kesos Kantor Camat Airpura menghadiri acara Pembinaan Muallaf di Nagari Pulau Rajo Inderapura Kecamatan Airpura dilaksanakan Pembinaan sekaligus penyerahan Dana Zakat dan Sumbangan dari Keluarga Besar KUA Kecamatan Airpura dan MTSs Teladan pada Muallaf di Kampung Air Uba Nagari Pulau Rajo …
Pada hari ini Jumat 19 Juli 2019, Kantor Camat Airpura melaksanakan Goro Bersama di Ruang Lingkup Kantor Camat Airpura.
Gotong Royong ini memiliki tujuan dan juga manfaat, diantaranya sebagai berikut:
Menumbuhkan sikap saling tolong menolong, saling membantu, sukarela dan juga kekeluargaan.
Membina hubungan sosial yang baik …